Cara Mengatur Jumlah Artikel Yang Tampil Pada Label
Penulis:Uchiha Sasuke
Pada Posting Kedua Saya Hari Ini Saya Akan Memposting Artikel Tentang Cara Mengatur Jumlah Artikel Yang Tampil Pada Label Cara Ini Sudah Banyak Yang Mengunakan Terutama Yang Sudah Jago Untuk Ngeblog Nah Bagi Yang Mau Menggunakannya Bisa Sobat - Sobat Ikutin Langkah - Langkah Berikut.
Pada Posting Kedua Saya Hari Ini Saya Akan Memposting Artikel Tentang Cara Mengatur Jumlah Artikel Yang Tampil Pada Label Cara Ini Sudah Banyak Yang Mengunakan Terutama Yang Sudah Jago Untuk Ngeblog Nah Bagi Yang Mau Menggunakannya Bisa Sobat - Sobat Ikutin Langkah - Langkah Berikut.
Penulis:Uchiha Sasuke
1.Masuk Ke Akun Blog Sobat
2.Rancangan>>Template>>Edit HTML>>Centang Expand Widget Template
3.Lalu Pencet CTRL+F Pada Keyboard
4.Lalu Cari Kode
<a expr:dir='data:blog.languageDirection' expr:href='data:label.url'><data:label.name/></a>
5.Jika Sudah Ketemu Ganti Kode Yang Di No 4 Dengan Kode Berikut.
<a expr:dir='data:blog.languageDirection' expr:href='data:label.url + "?max-results=10"'><data:label.name/></a>
Keterangan:
-Ganti Kode Yang Berwarna Hijau Dengan Jumlah Posting Yang Akan Muncul Pada Label
6.Simpan Template Dan Lihat Hasilnya
Semoga Bermanfaat...
Tags: Blogging
Share your views...
8 Respones to "Cara Mengatur Jumlah Artikel Yang Tampil Pada Label"
Thanks For You Posting.............
1 Februari 2013 pukul 17.04
Hopefully Helpful ...
Terimakasih Telah Berkomentar
Mantep Sobat tutornya
Kunjungan balik
http://tips-gobel.blogspot.com
2 Februari 2013 pukul 19.50
Ok Gan Sudah Saya Kunjungin
kok di saya gk ada script tersebut minn,, saya pake Template simple. mohon sesuatu.
6 Juli 2013 pukul 06.54
ralat minn, ternyata ada, malahan 2 kode, yang atas apa yang bawah.
6 Juli 2013 pukul 07.02
Posting Komentar